Khasiat Tanaman Sambiloto (Andrographis paniculata) Bagi Kesehatan


Khasiat Tanaman Sambiloto (Andrographis paniculata) Bagi Kesehatan

Khasiat Tanaman Sambiloto (Andrographis paniculata) Bagi Kesehatan
Tanaman Sambiloto merupakan tumbuh liar yang banyak tumbuh di tempat terbuka, seperti di kebun, tepi sungai, tanah kosong yang agak lernbap, atau di pekarangan. Tumbuhan ini banyak ditanam karena banyak memiliki khasiat sebagai obat herbal.
Nama Tumbuhan sambiloto sangat populer di masyarakat sehingga dikenal dengan berbagai nama lokal atau nama daerah, yaitu Ki oray, ki peurat, takilo (Sunda). bidara, sadilata, sambilata, takila (Jawa). pepaitan (Sumatra).; Chuan xin lian, yi jian xi, lan he lian (China), xuyen tam lien,; cong cong (Vietnam). kirata, mahatitka (India/Pakistan).; Creat, green chiretta, halviva, kariyat (Inggris).

Kandungan senyawa kimia yang ada pada tanaman sambiloto adalah andrographolide yang berguna sebagai bahan obat, dan kandungan lainnya adalah saponin, falvonoid, alkaloid, tanin, flavonoid, alkane, keton, aldehid, mineral (kalium, kalsium, natrium), asam kersik, damar, laktone, panikulin, kalmegin dan hablur kuning. Hablur kuning ini yang memiliki rasa pahit,disebabkan oleh adanya senyawa andrographolid yang banyak terdapat di dalam tanaman sambiloto, terutama bagian daun dan batangnya.

Daun dan percabangannya mengandung laktone yang terdiri dari deoksiandrografolid, andrografolid (zat pahit), neoandrografolid, 14-deoksi-11-12-didehidroandrografolid, dan homoandrografolid. 
Flavotioid diisolasi terbanyak dari akar, yaitu polimetoksiflavon, andrografin, pan.ikulin, mono-0- metilwithin, dan apigenin-7,4- dimetileter. Zat aktif andrografolid terbukti berkhasiat sebagai hepatoprotektbr (melindungi sel hati dari zat toksik).
Berikut ini beberapa khasiat dari  Khasiat Tanaman Sambiloto (Andrographis paniculata) Bagi Kesehatan antara lain:
 1. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Tifoid (Tifus, Demam Tifoid),
 2. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Tifus,
 3. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Disentri basiler,
 4. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Diare,
 5. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Radang saluran napas,
 6. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Radang paru,
 7. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Disentri,
 8. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Influenza,
 9. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Sakit kepala,
 10. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Demam,
 11. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati TB paru,
 12. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Batuk rejan (pertusis),
 13. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Darah tinggi,
 14. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Radang mulut,
 15. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Tonsilitis,
 16. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Radang Tenggorokan Faringitis,
 17. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Hidung berlendir (rinorea),
 18. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Infeksi telinga tengah (OMA),
 19. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Sakit gigi,
 20. Khasiat Tanaman sambiloto untuk mengobati Kencing manis,
Demikian informasi tentang Khasiat Tanaman Sambiloto (Andrographis paniculata) Bagi Kesehatan semoga bermanfaat.
 
Comercial Info :


Mobile ads:


Comments