Tanaman Kumis Kucing Mengobati Kencing Batu

 Tanaman Kumis Kucing Mengobati Kencing Batu
 Tanaman Kumis Kucing Mengobati Kencing Batu


Tanaman Kumis Kucing kaya akan kandungan senyawa aktif, dimana senyawa aktif ini memiliki khasiat yang luar biasa bagi pengobatan berbagai macam gangguan kesehatan dan penyakit.

Berbagai senyawa aktif yang terdapat dalam tanaman kumis kucing ini sudah terbukti dapat mengatasi berbagai gangguan kesehatan. Jenis dan macam kandungan senyawa aktif tersebut adalah:
 Alkaloid, Flavonoid, Zat samak, Minyak atsiri ,Saponin ,Sapofonin, Sinensetin, Mioinositol, dan Kalium.

Senyawa swnyawa tersebut dapat mengobati berbagai macam penyakit, diantaranya:

Mengobati Kencing Batu)
Penyebab dari batu ginjal adalah kebiasaan berlebihan mengkonsumsi makanan tinggi berpurin dan kurang minum air putih dapat terbentuknya endapan batu di organ ginjal.

Keberadaan Batu didalam ginjal tersebut dapat menghambat fungsi ginjal dan menimbulkan rasa sakit yang sangat luar biasa. Gejala Batu Ginjal Timbulnya rasa nyeri hebat yang hilang-timbul di daerah antara tulang rusuk dan tulang pinggang, rasa nyeri ini menjalar ke perut, daerah kemaluan dan paha sebelah dalam. Mual dan muntah Perut menggelembung Demam dan menggigil hingga terjadi pendarahan di air seni.

Cara Mengobati Kencing Batu
Untuk dapat menghancurkan batu dan meluruhkannya bersama urin dengan cara mengkonsumsi ramuan daun Kumis kucing dengan cara sebagai berikut:

Sediakan 90 gram daun Kumis kucing kemudian rebus dengan satu liter air sampai mendidih beberapa saat sampai tersisa 750 cc. Diamkan sampai air rebusan tersebut mulai agak dingin. Minum ramuan tersebut tiga  kali sehari. Ulangi pembuatan ramuan dan minum sampai rasa nyeri atau batu tersebut hilang. Semoga lekas sembuh.
Comercial Info :

Mobile ads:


Comments